18 Wasit Yang Dihukum PSSI Karena Melakukan Kesalahan di 5 Laga Awal BRI Liga 1 2022

- 21 Agustus 2022, 19:07 WIB
PSSI umumkan 18 wasit yang mendapat hukuman karena melakukan kesalahan selama pertandingan awal liga 1.
PSSI umumkan 18 wasit yang mendapat hukuman karena melakukan kesalahan selama pertandingan awal liga 1. /Antara/Raisan Al Farisi/


BERITA KBB- Dalam dunia sepak bola, kehadiran wasit memiliki peran yang sangat penting untuk memantau jalannya pertandingan agar berlangsung fair.

Wasit berperan sebagai penengah dalam pertandingan agar tidak ada kesalahan, kecurangan, dan berbagai halangan yang menganggu kelancaran pertandingan.

Akan tetapi, peran wasit ternyata tidak selalu melakukan tugasnya dengan tepat dan benar. Melainkan ada beberapa wasit yang dinyatakan melakukan kesalahan dalam pertandingan.

Baca Juga: Besok Ada Rekayasa Lalin di Kawasan Jalan Jakarta, Catat Aturannya!

PSSI bahkan mengumumkan 18 wasit yang melakukan kesalahan selama 5 pekan liga 1 ini, nama-nama tersebut diantaranya:

1. Fariq Hitaba

2. Yeni Kristanto

3. Abdullah

4. Yudi Norcahya

5. Mustofa Umarella

6. Tabrani

7. Ami Jerimias Tepal

8. Hamim Tohari

9. Pipin Indra Pratama

Baca Juga: No Bags Day, Gerakan Cinta Lingkungan Siswa SMP Darul Hikam

10. Darma Santoso

11. Hotlan Nainggolan

12. Hari Cristanta

13. Mansyur

14. Sudarmono

15. Dwi Purba

16. Gidion Nupaherang

17. Totok Fitrianto

18. Sance Lawita

Hukuman yang diberikan kepada 18 wasit tersebut adalah tidak boleh memimpin jalannya pertandingan selama 4 sampai 10 pekan. *** 

Editor: Miradin Syahbana Rizky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah