Indonesia Peringkat 22 Dunia sebagai Negara dengan Jumlah Siswa Terbanyak yang Belajar di Luar Neger

- 24 Juli 2022, 21:44 WIB
Cara Mudah Sekolah Sambil Kerja Magang Part Time di Taiwan, Simak Persyaratan Lengkapnya Berikut Ini!
Cara Mudah Sekolah Sambil Kerja Magang Part Time di Taiwan, Simak Persyaratan Lengkapnya Berikut Ini! /Tangkap layar youtube Nihao Official

"Akses padates bahasa Inggris yang terjangkau dan nyaman telah menimbulkan banyak tekanan bagi pelajar maupun mahasiswa di Asia - seringkali, kami mendengar mereka harus bepergian ke kota lain atau bahkan negara lain untuk mengikuti ujian. Kami ingin menawarkan pengalaman yang secara signifikan dapat lebih memahami kebutuhan mereka."

Luis von Ahn, CEO dan salah satu pendiri Duolingo, lahir di Guatemala, negara Amerika Latin. Untuk mendaftar ke universitas AS, ia biasa mengambil penerbangan ke negara lain untuk mengikuti tes bahasa Inggris. Dia tahu betul pentingnya keterampilan bahasa dan permasalahan yang dihadapi dari tes tradisional.

 Duolingo dibangun pada tahun 2011. Perusahaan ini terkenal dengan aplikasi bahasa paling populer di dunia yang juga bernama Duolingo. Aplikasi ini dapat digunakan secara gratis dan menawarkan 41 bahasa seperti Spanyol, Prancis, Jerman dan Jepang hingga Navajo dan Yiddish. Semua pelajaran dihadirkan dengan menerapkan metode gamifikasi untuk membantu pelajar dalam memahami pengetahuan dengan waktu yang terbatas.

Baca Juga: Cara Mempercepat Pemulihan Olahraga Akibat Sindrom Overtrai


Menurut Duolingo, Indonesia telah menjadi salah satu pasar di Asia dengan pertumbuhan pengguna baru tercepat sebesar 40% YoY. Saat ini, bahasa yang paling populer di kalangan pelajar Indonesia adalah: Inggris, Jepang, dan Korea.

***

 

Halaman:

Editor: Ade Bayu Indra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah