Pemkot Bandung Pastikan Festival Asia Afrika Tahun 2024 Berbeda dan Lebih Meriah

- 15 Juni 2024, 16:32 WIB
Penjabat Wali Kota Bandung, Bambang Tirtoyuliono menyampaikan, generasi penerus harus terus diingatkan tentang pentingnya peringatan ini. Terutama pada tahun 2024 yang akan menandai peringatan ke-69 Festival Asia Afrika.
Penjabat Wali Kota Bandung, Bambang Tirtoyuliono menyampaikan, generasi penerus harus terus diingatkan tentang pentingnya peringatan ini. Terutama pada tahun 2024 yang akan menandai peringatan ke-69 Festival Asia Afrika. /istimewa/

“Alhamdulillah sampai hari ini, persiapan telah kami lakukam perkiraan sekitar 80 persen dalam rangka Festival Asia Afrika ini.

Arif juga menyampaikan jumlah delegasi yang telah mendaftar per-hari ini adalah 18 delegasi negara.

Baca Juga: Tempat Sangat Terbatas! Jadwal Dilan 1983: Wo Ai Ni di Bioskop Cinepolis dan CGV Bandung, Minggu 16 Juni 2024

“Tahun ini jumlah delegasi yang mendaftar lebih baik dari tahun sebelumnya. Saat 2023 hanya ada 15 delegasi negara saja, sedangkan tahun 2024 yang mendaftar sudah mencapai 18 negara,” ucap Arif.

Arif juga menyampaikan pada tahun 2023, hampir 3.700 warga menghadiri acara ini, dan pada tahun 2024, jumlahnya diharapkan lebih besar.

“Dengan melibatkan 18 delegasi internasional dan membuka pendaftaran hingga 15 Juni 2024. Festival Asia Afrika akan menjadi ajang besar yang melibatkan pemerintah nasional dan pusat,” tuturnya. ***

 

Halaman:

Editor: Ade Bayu Indra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah