Prakerja Gelombang 13 Dibuka, Berikut Contoh Soal, Kunci Jawaban Prakerja Lengkap dengan Pembahasannya

- 4 Maret 2021, 16:02 WIB
Program prakerja
Program prakerja /Ilustrasi/Kabar Banten.com

BERITA KBB – Prakerja Gelombang 13 dibuka hari ini, Kamis 4 Maret 2021 pukul 12.00 WIB. Segera daftar untuk mendapatkan kesempatan menerima bantuan pemerintah ini.

Calon pendaftar bisa langsung mengikuti seleksi dengan login di www.prakerja.go.id. Lalu, ikuti langkah-langkah yang tertera di situs tersebut.

Setelah terdaftar, ada tes yang harus diikuti. Simak contoh soal, kunci jawaban Prakerja Gelombang 12 dan pembahasannya sebagai gambaran untuk tes Prakerja Gelombang 13.

Baca Juga: Terlibat Skandal Bullying, Aktor Ji Soo Terancam Diberhentikan dari Drama Korea River Where The Moon Rises

Manajemen Pelaksana Program Kartu Prakerja sebelumnya mengungkapkan, Program Kartu Prakerja Gelombang 13. Kuotanya, masih sama dengan gelombang sebelumnya, yakni 600.000 orang.

"Kami sedang mempersiapkan pengumuman hasil seleksi Gelombang 12, setelah itu kami akan buka Gelombang 13," kata Kepala Komunikasi Manajemen Pelaksana Program Kartu Prakerja Louisa Tuhatu dilansir Antara.

"Rencananya kuota (peserta) Gelombang 13 akan sama dengan Gelombang 12 yaitu 600.000," ia menambahkan.

Baca Juga: Ji Soo Sampaikan Permintaan Maaf Atas Kekerasan yang Dilakukannya Semasa Sekolah Melalui Surat Tulisan Tangan

Penerimaan peserta Program Kartu Prakerja Gelombang 12 dilakukan pada akhir Februari 2021 dengan sasaran 600.000 orang.

Program Kartu Prakerja adalah skema bantuan pelatihan yang disertai dengan insentif pada masa pandemi COVID-19.

Setiap peserta program itu akan mendapatkan bantuan Rp3.550.000 dengan perincian bantuan pelatihan Rp1 juta, insentif pasca-pelatihan Rp600.000 per bulan selama empat bulan, dan insentif survei Rp150.000.

Baca Juga: 10 Jenis Makanan dan Minuman yang Dapat Meredakan Nyeri Haid, Salah Satunya Cokleat Hitam

Berikut ini contoh soal dan pembahasan tes Prakerja Gelombang 12 dikutip Berita KBB dari Jurnal Arena dalam artikel Prakerja Gelombang 12 Dibuka, Ini Contoh Soal Dan Kunci Jawaban Hanya Di Sini, Maksimal selama 25 menit terdiri dari soal matematika, pengurutan instruksi, dan pemahaman bacaan non-sastra.

Halaman:

Editor: Cecep Wijaya Sari

Sumber: Jurnal Arena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x