Cara Hitung Kalori, Agar Berat Badan Tetap Ideal, Simak Rumusnya!

- 3 Agustus 2022, 15:31 WIB
cara hitung kebutuhan kalori yang diperlukan tubuh agar berat badan tetap ideal. Lakukan dengan rumus berikut ini.
cara hitung kebutuhan kalori yang diperlukan tubuh agar berat badan tetap ideal. Lakukan dengan rumus berikut ini. /


BERITA KBB- Asupan kalori yang dibutuhkan tubuh tentu harus diperhatikan. Sebab, jika kekurangan atau justru kalori berlebihan akan mengakibatkan tubuh tidak ideal.

Menghitung kadar kalori yang dibutuhkan tubuh bisa dengan menggunakan 3 metode, di antaranya metode Haris Benedict, metode krause, dan metode cooper.

Untuk setiap metode penghitungan akan mengasilkan kebutuha kalori yang diperlukan tubuh agar tetap ideal dan sehat.

Baca Juga: Bapak Berbadan Kurus Yang Tengah Viral, Kini Sudah Mendapat Perawatan, Dibantu Oleh Dinsos Tangerang

Metode untuk menghitung kalori harian yang dibutuhkan tubuh yaitu sebagai berikut :

rumus : ‪25 - 30‬ kalori / kg BB Ideal

Contohnya :
BB ideal = 55 kg

25 x 55 kg = 1375 kalori
Maka kebutuhan kalorinya adalah 1375 kalori.

Baca Juga: 3 Fakta Mengejutkan Gus Samsudin, Pemilik Pemilik Nur Dzat Sejati yanf Akhirnya Ditutup, Berikut Profilnya

Jika makanan yang kita konsumsi lebih dari kebutuhan kalori yang dibutuhkan, maka kalori lebih itulah yang akan menyebabkan berat badan Anda mengalami kenaikan.

Sehingga pentingnya menghitung kalori dari makanan yang kita konsumsi agar tidak menyebabkan tubuh gemuk.

Baca Juga: Link Pembelian Dan Harga Tiket Nonton Pertandingan PSM Makassar vs Persija Di Stadion BJ Habibie

Maka itulah cara menghitung kalori yang diperlukan tubuh agar tetap mendapatkan tubuh ideal dan tidak menyebabkan berat badan bertambah naik.***

 

Editor: Miradin Syahbana Rizky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x