PROFIL dan Biodata IU Lengkap, Penyanyi Serta Aktris Dermawan Korea Selatan yang Donasikan 2,3 Miliar Rupiah

25 Desember 2021, 18:28 WIB
Penyanyi K-pop, IU menutup akhir tahun 2021 dengan berdonasi Rp2,3 miliar. /Instagram.com/@dlwlrma/

 

BERITA KBB - Seorang penyanyi dan aktris Korea Selatan IU baru saja mendonasikan uang pribadinya jelang pergantian tahun.

IU sendiri merupakan seorang aktris sekaligus penyanyi yang sangat terkenal di negeri Ginseng, Korea Selatan.

Penyanyi yang memiliki suara merdu IU telah mendonasikan sebagian pendapatannya sebesar 200 juta Won atau sekitar 2,3 miliar rupiah kepada ChildFund Korea.

Baca Juga: Patut Dicontoh! Sekalipun Anak Sultan, Rafathar Tak Tinggalkan Shalat

Baca Juga: 3 Cara Enak Mengkonsumsi Biji Pepaya untuk Kesehatan

Uang donasi yang diberikan IU nantinya akan disalurkan untuk penderita kanker dan anak-anak dari keluarga yang berpenghasilan rendah.

Dilansir dari Antara, IU mengatakan bahwa ia ingin berbagi dan membantu orang-orang.

"Ini adalah saat yang sulit ketika semua orang merasa lelah, tetapi saya ingin berbagi perasaan hangat dan membantu dengan mereka yang membutuhkannya. Saya harap semua orang dapat menghabiskan musim dingin yang hangat tanpa ada satu pun yang ditinggalkan," kata IU.

IU sendiri merupakan salah satu aktris Korea Selatan yang sering kali berdonasi untuk amal.

Baca Juga: Kenapa Kalau Orang Mati Matanya Selalu Melihat Ke Atas? Menurut Habib Novel Alaydrus

Baca Juga: Habib Novel Alaydrus Membongkar Cara Sehat Dengan Kekuatan Ruh

Berikut profil dan biodata dari IU :

Nama Lengkap : Lee Ji-eun

Lahir : Distrik Gwangjin, Seoul 16 Mei 1993

Usia : 28 Tahun

Instagram : @dlwlrma

Twitter : @lily199iu, @_IUofficial

Youtube : IU Official

Zodiak : Taurus

IU atau Lee Ji-eun terlahir dari keluarga yang sederhana. Bahkan ia pernah mengalami masa-masa sulit dengan keadaan ekonomi yang buruk.

Wanita bersuara emas ini telah menunjukkan ketertarikannya di bidang musik saat tengah duduk di bangku sekolah menengah.

Bahkan dirinya pernah mengikuti dua puluh kali audisi yang semuanya gagal dan sempat ditipu oleh perusahaan hiburan palsu.

Baca Juga: Sinopsis Balika Vadhu Tayang 25 Desember 2021 di ANTV, Anandi Sadar Jika Saanchi Tidak Menyukainya

Baca Juga: Sinopsis Dewi Rindu 25 Desember 2021, Rangga Akui Dewi sebagai Calon Istrinya di Depan Media

Bakat IU akhirnya dilatih oleh Good Entertainment bersama Uee, Yubin, Heo Ga-yoon, dan Jun Hyuseong.

Kemudian IU bergabung dengan LOEN Entertainment pada tahun 2007.

Kemudian IU melakukan debut profesionalnya sebagai penyanyi pada 18 September 2008 dalam dalam Mnet M! Countdown.

Pada 24 September 2008, IU secara resmi merilis album Lost and Found dengan "Lost Child" sebagai singel utama dan album tersebut kemudian dianugerahi "Rookie of the Month" oleh Kemenpora Pariwisata Korea Selatan.

Meski mendapatkan penghargaan nyatanya album tersebut dianggap gagal secara komersial.

Nama IU semakin masyhur di jagad Korea Selatan, hingga ia merambah karier di dunia seni peran.

Bakat akting IU cukup diperhitungkan, dirinya sukses membintangi serial drama The Producers (2015) , Moon Lovers: Scarlet Heart Ryeo (2016), My Mister (2018), dan Hotel del Luna (2019).

Berikut beberapa karya film dan serial yang pernah dibintangi oleh IU :

Film :

Turtle's Tale 2: Sammy's Escape from Paradise (2012)-Ella (Pengisi Suara)

Real (2017)-Kameo

Shades of the Heart (2019)-Mi Young

Dream (2021)-Lee So MinSerial

Serial Televisi :

Dream High (2011)-Kim Pil Suk

Welcome to the Show (2811)-Kameo

Dream High 2 (2012)-Kim Pil Suk

Salamander Guru and The Shadows (2012)-Kameo

You Are the Best! (2013)-Lee Soon Shin

Bel Ami (2013)-Kim Bo Tong

The Producers (2015)-Cindy

Moon Lovers: Scarlet Heart Ryeo (2016)-Go Ha Jin/Hae Soo

My Mister (2018)-Lee Ji An

Persona (2019)-Various

Hotel del Luna (2019)-Jang Man Wol

Penghargaan :

2008 :

Ministry of Culture, Sport and Tourism: Power Rookie Award

2010 :

17th Republic of Korea Entertainment Arts Awards Ceremony : New Generation Singer Award

11th Korea Visual Arts Festival: Photogenic Award

Cyworld Digital Music Awards : Song Of The Month-Juni (Nagging)

25th Golden Disk Awards: Digital Music Bonsang

2nd Melon Music Awards: TOP 10

Cyworld Digital Music Awards : Song Of The Month-Desember (Good Day)

SBS Entertainment Awards : Variety New Star Award

19th Seoul Music Awards: Bonsang Award

19th Seoul Music Awards: Record of the Year in Digital Release-Good Day

2011:

20th Seoul Music Awards: Bonsang Award

20th Seoul Music Awards: Record of Year (You and I)

5th Mnet 20's Choice Awards : Hot CF Star

Style Icon Awards : Top 10 Style Icon

3rd Melon Music Awards : Top 10

3rd Melon Music Awards : Song of the Year (Digital Daesang)

13th Mnet Asian Music Awards : Best Vocal Performance-Solo (Good Day)

Korean Advertising Association Awards : Good Model Award

TVCF Awards : Model of the Year

Nickelodeon Korea Kids' Choice Awards : Favorite Female Singer

Gaon Chart K-Pop Awards : Song of the Years-Februari (Only I Didn't Know)

Gaon Chart K-Pop Awards : Song of the Years-Desember (You and I)

Cyworld Digital Music Awards : Song of the Month-Desember (You and I)

Cyworld Digital Music Awards : Artist of the Year (You and I)

Cyworld Digital Music Awards : Best Top Seller Artist (You and I)

2012 :

Cyworld Digital Music Awards : Song of the Month-May (Peach)

Nickelodeon Korea Kids' Choice Awards : Favorite Female Singer

Asia Model Festival Awards : BBF Pop Singer Award

Korean Music Awards : Female Musician of the Year Netizen Vote

Korean Music Awards : Song of the Year (Good Day)

Korean Music Awards : Best Korean Pop Song (Good Day)

Korean PD Awards : Singer Award

Melon Music Awards : Top 10 Award

2013 :

Melon Music Awards : Top 10 Award

KBS Drama Awards : Best Couple Awards bersama Jo Jung Suk (You're the Best, Lee Soon Shin)

KBS Drama Awards : Excellence Awards, Actress in a Serial Drama (You're the Best, Lee Soon Shin)

Gaon Chart K-Pop Awards : Song of the Years-Oktober (The Red Shoes)

Korean Entertainment 10th Anniversary Awards In Japan : Best Female Solo Singer

Japan Gold Disc Awards : Best 3 New Artists (Asia)

SBS MTV Best of the Best : Best Solo-Female

Sona Awards : Best Solo-Female

2014 :

Melon Music Awards : Artist of the Years

Melon Music Awards : Top 10 Award

Mnet Asian Music Awards : Most Popular Vocalist

2015 :

Korean Popular Culture and Arts Awards : Prime Minister's Award

Dikabarkan IU akan merilis album baru berjudul "Pieces" dalam waktu dekat.***

 

Editor: Miradin Syahbana Rizky

Tags

Terkini

Terpopuler