Hyundai Ioniq 6 Riview, Mobil Sedan Listrik Saingan Tesla Model 3

- 30 Juni 2022, 09:48 WIB
Hyundai Ioniq 5 bisa digunakan sebagai sumber listrik acara musik hingga nonton bareng berkat fitur baru vehicle to load (V2L) di dalam mobil
Hyundai Ioniq 5 bisa digunakan sebagai sumber listrik acara musik hingga nonton bareng berkat fitur baru vehicle to load (V2L) di dalam mobil /Hyundai Motors Indonesia/

 

BERITA KBB – Hyundai Ioniq 6 adalah mobil listrik terbaru keluaran Hyundai yang di gadang-gadang akan menjadi saingan Tesla Model 3 yang sangat populer di seluruh dunia.

Ini adalah tambahan kedua dari keluarga Ioniq setelah crossover bergaya retro yakni Hyundai Ioniq 5 yang dengan cepat menjadi salah satu mobil paling populer di kelasnya.

Ioniq 6 adalah Mobil listrik pertama Hyundai yang mengusung konsep sedan. setelah mobil sebelumnya yang mengusung Crossover yang dimiliki mobil listrik Hyundai Kona Electric , Ioniq hatch dan Ioniq 5.

Baca Juga: Persik Kediri Pulangkan Piala Trofeo Ronaldinho Usai Dinilai Terlalu Serius Di Laga Fun Match

Dengan panjang 4855mm, Lebar 1880mm dan tinggi 1495mm, dengan jarak sumbu roda 2950mm, ukurannya hampir sama dengan Tesla Model 3  serta Polestar 2 dan BMW i4.

Seperti Ioniq 5, mobil sedan listrik yang satu ini menggunakan arsitektur skateboard E-GMP Hyundai Motor Group.

Yang juga menopang Kia EV6 dan Genesis GV60 . Dan sementara Hyundai belum memberikan pengarahan teknis lengkap.

Baca Juga: Jadwal Acara RCTI 30 Juni 2022, Ada Si Doel Anak Sekolahan S6 hingga Dunia Terbalik

Halaman:

Editor: Miradin Syahbana Rizky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x