Brulee Bomb Indomie, Cara Baru Makan Mie Instan dan Ide Bagus untuk Jualan, Berikut Resep dan Cara Mengolahnya

- 6 Februari 2021, 16:54 WIB
Resep Brulee Bomb Indomie.
Resep Brulee Bomb Indomie. /Tangkap layar YouTube/ Domo Bramantyo/

 BERITA KBB- Siapa yang tak suka Indomie? tampaknya makanan satu ini sudah melekat bagi setiap orang. 

Olahan mie tinggal masak, ditambah bumbu yang gurih ini menjadikan Indomie sangat akrab di lidah masyarakat Indonesia. Terlebih, Indomie kini memiliki banyak varian rasa. 

Jangan salah, Indomie kini sudah dikenal hingga mancanegara, lho.

Jika Anda biasanya memasak Indomie hanya ditambah toping telur, sayuran atau sosis. Nah, Berita KBB, melansir kanal YouTube Domo Bramantyo, Sabtu, 6 Februari 2021, punya tips mengolah Indomie sedikit berbeda dari biasanya. 

Baca Juga: Ternyata Salad Jepang ala Hokben Mudah dan Dapat Dibuat di Rumah, Begini Resep dan Cara Mengolahnya

Adalah Brulee Bomb Indomie. Ya, olahan Indomie ini dibuat menjadi lebih kekinian, karena dicampur dengan keju dan susu.

Sehingga, rasanya terasa gurih dan creamy. Tak hanya itu, Brulee Bomb Indomie  juga bisa dijadikan ide untuk berbisnis, lho. 

Berikut resep Brulee Bomb Indomie yang bisa Anda praktikkan di rumah. 

BAHAN

Halaman:

Editor: Asep Budiman

Sumber: YouTube Sobat Dosen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah