Turki Akan Memobilisasi Dunia Lawan Israel, Yan Harahap: Andai Kita Punya Pemimpin seperti Karakter Erdogan

- 14 Mei 2021, 09:58 WIB
Yan Harahap kagum atas sikap Presiden Turki, Recep Tayyip Erdogan yang merespons cepat dan tegas terhadap serangan Israel ke Palestina.
Yan Harahap kagum atas sikap Presiden Turki, Recep Tayyip Erdogan yang merespons cepat dan tegas terhadap serangan Israel ke Palestina. /Twitter @yanharahap/

Untuk memukul mundur warga lokal Palestina yang melempari dengan batu, aparat Israel melayangkan peluru karet, gas air mata, serta granat kejut. Akibatnya, ratusan orang dilaporkan mengalami luka-luka. 

Mengetahui serangan bertubi-tubi yang dilakukan oleh Israel ke Palestina, Presiden Turki, Recep Tayyip Erdogan mengutuk keras aksi tersebut. 

Dengan tegas, Erdogan mengatakan akan memobilisasi dunia, terutama dunia Islam melawan serangan teror Israel. 

Baca Juga: Fakta Baru J- Hope : BTS Menyatakan Dia Pantas Menjadi Presiden Dunia

Erdogan pun mengakui telah menghubungi Presiden Palestina, Mahmoud Abbas dan Pimpinan Hamas, Ismail Haniyeh, pada Senin, 11 Mei 2021. 

“Turki akan melakukan segala upaya untuk memobilisasi dunia, dimulai dengan dunia Silam, untuk menghentikan teror dan pendudukan Israel,” katanya, seperti dilaporkan Al Jazeera.

Sementara itu, geram dengan aksi aparat Israel di Masjid Al Aqsa, milisi Hamas yang berada di perbatasan Gaza telah menghujani kota Tel Aviv, Israel, dengan ratusan roket.***

Halaman:

Editor: Asep Budiman

Sumber: Twitter @YanHarahap


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x