Apa itu Card Holder? Berikut Ini Arti Card Holder yang Sedang Trending, Lengkap Dengan Kisaran Harganya

- 1 Juni 2022, 05:29 WIB
contoh card holder
contoh card holder /Ilustrasi: Pixabay/@susanti_tjung/

 


BERITA KBB- Apa itu card holder? Berikut ini pengertian card holder yang sedang trending lengkap dengan kisaran harganya.

Kata kunci card holder ini trending karena banyak dicari oleh masyarakat di google pada hari ini, Selasa 31 Mei 2022.

Simak apa itu card holder, artinya, bentuk, fungsi, sampai kisaran harganya di marketplace seperti Shopee dan Tokopedia.

Baca Juga: Sinopsis Velerian And The City Of Thousand Planets

Masyarakat Indonesia memang sering memakai bahasa campuran atau campur kode.

Hal tersebut karena pengaruh perkembangan teknologi dan komunikasi yang membuat term baru hadir atau dipakai.

Masyarakat Indonesia yang dari kecil sudah mengenal banyak bahasa juga tidak lepas dari perkembangan tersebut.

Baca Juga: Rekomendasi Gadget iPhone Harga Low Budget, Inilah Spesifikasinya

Tidak jarang masyarakat mencampur bahasa daerah, bahasa Indonesia, dan bahasa Inggris dalam satu kalimat. 

Car Holder adalah salah satu dari sekian banyak kata-kata bahasa Inggris yang digunakan oleh masyarakat.

Card holder terdiri dari kata card yang berarti kartu dan holder yang berarti penyimpan, sehinggacard jika diartikan secara harfiah, card holder berarti penyimpan kartu.

Halaman:

Editor: Siti Mujiati

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x