PT Agro Jabar Kembangkan Bisnis Sapi dan Budidaya Lobster

- 27 Januari 2021, 22:42 WIB
 Gubernur Jabar Ridwan Kamil saat meresmikan teknologi smart greenhouse dengan metode pertanian sistem infus untuk bantu meningkatkan produktivitas panen jagung  di Desa Wanajaya, Kabupaten Garut, Rabu 27 Januari 2021.
Gubernur Jabar Ridwan Kamil saat meresmikan teknologi smart greenhouse dengan metode pertanian sistem infus untuk bantu meningkatkan produktivitas panen jagung di Desa Wanajaya, Kabupaten Garut, Rabu 27 Januari 2021. /Humas Jabar/Ridwa kamil/

Selain itu PT Agro Jabar juga akan mengembangkan budi daya dan perdagangan lobster. Tahun ini direncanakan akan memproduksi lobster sebanyak 200 kg per minggunya.

Baca Juga: Arya Saloka, Al Ikatan Cinta, Dikirimi Sepasang Sepatu dan Surat, Fans: Aku Makan Indomie dulu Sebulan Mas

Gubernur Jabar Ridwan Kamil mengatakan pembelian seribu ekor sapi dari NTB hanya menjadi langkah awal untuk memenuhi kebutuhan daging sapi masyarakat di Jabar.

"Seribu terlalu sedikit, mengingat kebutuhan Jabar sangat tinggi. Selama ini dipenuhi oleh produksi lokal dan impor, " jelasnya.

Kedepan, menurutnya jika kerjasama dengan NTB berjalan dengan baik, maka tidak perlu lagi impor sapi dari Australia.

Baca Juga: Ukir Sejarah, Saima Mohsin, Wanita Muslim Pertama yang Menjadi Jaksa Federal di Amerika Serikat

"Nanti cukup dipenuhi dari produksi lokal dan perdagangan antar provinsi terutama dari NTB," tuturnya.

Halaman:

Editor: Ade Bayu Indra


Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x