Wajib Baca, Tips Kembangkan Bisnis Online

- 7 Oktober 2020, 12:42 WIB
Ilustrasi
Ilustrasi /

3. Lakukan Action
Kamu bisa ikuti online cource (kursus online) untuk menghemat waktu action kamu.

Baca Juga: Stefan William, Pemain Utama 'Anak Band' SCTV yang Juga Aktor Utama Paling Ngetop

4. Fokus dan Evaluasi Berkala
Kamu sudah belajar dan praktekin ilmunya tapi hasilnya masih belum maksimal? Wajar, tidak ada yang instan. Disini yang membedakan orang sukses dengan orang gagal. Orang gagal banyak yang berhenti di level ini dan bakal menyalahkan pihak ketiga. "Gara-gara si supplier nih", "Gara-gara tim expedisi nih, ngirimnya asal-asalan", bla...bla...bla...
Sedangkan orang sukses akan berpikir "Kenapa..saya masih belum berhasil?", lalu terus cari jalan keluarnya. Itulah beda cara berpikir orang sukses dan orang gagal.

5. Sparring Partner
Kamu butuh sparring partner, teman ngobrol, bukan hanya konsultasi dengan mentor tapi juga dengan mereka yang action. Cari nyang satu frekuansi, actionnya semangat jangan cari teman yang lembek, gampang menyerah dan suka mengeluh.

Siapa diri kamu nantinya, tergantung siapa sparring partner kamu. Apakah dia bakal meninggikan kamu atau malah menjatuhkan kamu? itu pilihan kamu.*** (Edi Kusnaedi/Galamedia News)

 

Halaman:

Editor: Ade Bayu Indra

Sumber: Galamedianews


Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah