4 Tipe Pengendara Jalan Tol Yang Harus Dihindari, Keselamatan Berkendara Lebih Utama

- 16 April 2023, 04:10 WIB
hindari pengendara jalan tol berikut agar perjalanan Anda terhindar dari hal-hal yang tidak diinginkan
hindari pengendara jalan tol berikut agar perjalanan Anda terhindar dari hal-hal yang tidak diinginkan /Pexels/Kampus Production/



BERITA KBB- Bagi para pengemudi kendaraan baik roda 2 ataupun roda 4 pastinya pernah mengalami pengalaman menemukan pengemudi yang tidak berkendara dengan baik.

Hal yang demikian, dapat menyebabkan pengendara yang lain terganggu, bahkan bisa mengancam keselamatan dalam lalu lintas.

Terutama jika menemukan tipe pengemudi yang tidak berkendara dengan baik dan tertib di jalan tol. Pasalnya, Tol adalah akses jalan dengan aturan yang ketat, salah satunya kecepatan berkendara.

Baca Juga: Doa Puasa Hari Ke-24 Ramadhan Beserta Latin dan Terjemahannya

Karena apabila berkendara dengan kecepatan melebihi batas maksimal, pasti akan membahayakan pengendara lain entah itu tertabrak atau justru pengemudi tersebut yang kehilangan kendali hingga terjadi kecelakaan.

Untuk menghindari dan sebagai upaya mengantisipasi agar selamat dalam berkendara. Pihak jasa marga telah merilis tipe pengendara jalan tol yang harus dihindari, berikut informasinya :

1. Melebihi atau kurang dari batas kecepatan berkendara

2. Mengemudi secara statis di jalur cepat (Lane Hogger)

Baca Juga: Tips Meningkatkan Jam Tayang dan Subscriber Saluran YouTube untuk Mendapatkan Cuan

3. Berhenti di bahu jalan selain dalam kondisi darurat

4. Kurang menjaga jarak dengan pengendara lain

Inilah keempat tipe pengendara yang harus dihindari ini, pastikan pemudik yang akan melalui jalan tol harus berkendara sesuai dengan aturan dan tata tertib lalu lintas.

Agar terhindar dari kecelakaan dan perjalanan mudik lebaran idul fitri selamat sampai tujuan dengan aman dan berkesan.*** 

 
 

Editor: Siti Mujiati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x