BTS Rilis Tracklist Pertama Album Terbaru, Ada Born Singer

- 9 Mei 2022, 14:21 WIB
BTS, Twitter @charts_k
BTS, Twitter @charts_k /Lamtiur Indah Sari/

Butter

Yet to Come

Baca Juga: 99,9 Persen Pegawai Pemkot Bandung Hadir pada Hari Pertama Kerja Usai Cuti Bersama Idul Fitri

Baca Juga: Film Yang Ditunggu-tunggu Tayang! Berikut Profil Pemain Film KKN Desa di Penari


Setiap title track pun memperlihatkan era baru BTS dalam bermusik karena genre lagu-lagu tersebut yang beragam dan sejarah yang mengikutinya.

Spring Day juga termasuk lagu BTS yang 'abadi'. Disebut demikian karena lagu ini tidak pernah keluar dari chart musik Korea.

Lagu ini juga termasuk lagu kesayangan ARMY karena isi lagu yang universal dan terasa nostalgic.

DNA juga menjadi lagu yang BTS tampilkan pertama kali di berbagai acara penghargaan dan show di Amerika.

Life Goes On adalah lagu yang dirilis BTS saat pandemi melanda dunia. BTS berharap lagu ini bisa jadi semacam penyemangat untuk ARMY.

Album antologi BTS akan dirilis pada 10 juni 2022 dan tracklist akan diungkap beberapa hari ke depan.***

Halaman:

Editor: Miradin Syahbana Rizky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah