Kejar Herd Immunity, Pemprov Jabar Targetkan Vaksin 3 Juta Santri

- 26 Agustus 2021, 22:17 WIB
Wakil Gubernur Jawa Barat Uu Ruzhanul Ulum meninjau vaksinasi santri di Pondok Pesantren Miftahul Ulum di Desa Darangdang Kecamatan Darangdan, Kabupaten Purwakarta, Rabu, 25 Agustus 2021.
Wakil Gubernur Jawa Barat Uu Ruzhanul Ulum meninjau vaksinasi santri di Pondok Pesantren Miftahul Ulum di Desa Darangdang Kecamatan Darangdan, Kabupaten Purwakarta, Rabu, 25 Agustus 2021. /Aji/Biro Adpim Jabar/

Orang tua juga, kata Uu, berperan penting mendorong anaknya yang sedang mondok agar mau divaksin. "Orang tua mendorong anaknya yang sedang _masantren_. Jangan sampai tidak mau sehingga kita tidak sukses 3 juta santri divaksin," katanya.

Baca Juga: Dispensasi Larangan Mudik Tidak Berlaku bagi Santri

Uu juga berpesan pada para santri mengingat Tri Program Pesantren. Pertama, program pesantren muttaqien yakni mencetak orang-orang yang bertaqwa. Kedua, mencetak pemimpin orang yang taqwa.

“Ketiga dan paling tinggi yaitu ulama yang mengamalkan ilmunya," pungkasnya. ***

Halaman:

Editor: Ade Bayu Indra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah