Cara Membuat Resep Jajanan Tradisional Kue Bugis Ubi Ungu yang Enak dan Lembut

- 21 Mei 2024, 11:00 WIB
Kue Bugis Ubi Ungu
Kue Bugis Ubi Ungu /tangkap layar ig ully adelldeen/

Siapkan daun pisang yang sudah dibentuk seperti kerucut, masukan adonan putih sekitar 3 sendok makan, letakan adonan ungu diatasnya.

Kemudian tutup dan rekatkan menggunakan lidi atau diikat dengan rapia. Kukus kembali selama 15 menit.

Unuk mengecek kematanganya dengan menusuk kue menggunakan lidi atau tusuk gigi.

Baca Juga: Cara Membuat Bika Ambon Bersarang dan Lembut, Jajanan Tradisional Identik dengan Warna Kuning Rasa yang Legit

Jika adonan tidak lengket pada tusuk gigi, tandanya adonan sudah matang.

Lalu angkat kue bugis dan simpan di piring sampai dingin sebelum disajikan.

Setelah dingin Kue Bugis Ubi Ungu yang enak dan lembut siap dihidangkan.***

 

Halaman:

Editor: Mohammad Ridwan Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah