Cek Kapan Jadwal BLT BBM Cair? Siapa Saja Sasaran Penerimanya? Berikut Syarat Penerima BLT BBM

- 14 September 2022, 16:12 WIB
Bantuan BBM segera dicairkan sesuai dengan jadwal yang ditentukan oleh kemensos. Berikut syarat penerima BLT BBM.
Bantuan BBM segera dicairkan sesuai dengan jadwal yang ditentukan oleh kemensos. Berikut syarat penerima BLT BBM. /Pexels


BERITA KBB- Cek kapan BLT BBM cair banyak dicari masyarakat karena bantuan ini sangat di tunggu-tunggu oleh sasaran penerima.

Untuk mengecek siapa saja sasaran penerima BLT BBM, dilakukan melalui link resmi kemensos cekbansos.kemensos.go.id.

Di sana bisa mengecek nama Anda atau anggota keluarga apakah terdaftar sebagai penerima BLT BBM atau tidak.

Bantuan ini cair sebesar Rp 600 ribu, dan disalurkan kepada 20,65 juta orang dengan syarat yang telah terpenuhi.

Baca Juga: Jadwal Program Acara ANTV Rabu 14 September 2022 Ada Suami Pengganti, Gangaa, Pusaka Penyebar Maut

Dari informasi yang didapatkan, BLT BBM cair mulai September dan Desember Rp 300 ribu per satu kali cair jadi jika 2x cair yaitu September dan Desember berarti Rp 600 ribu.

Namun, perlu di ketahui sasaran penerima bantuan BLT BBM ini harus memenuhi syarat-syarat berikut ini di antaranya:

1. Termasuk kategori warga miskin atau rentan miskin.

Baca Juga: Download Lagu Tanpa Aplikasi Resso, Gratis 5 Situs Ini, Irit Kuota dan Praktis!

2. Bukan Aparatur  Sipil Negara (ASN)

3. Bukan anggota TNI, Polri

4. Terdaftar dalam anggota KPM atau Keluarga Penerima Manfaat melalui DTKS  Kemensos.

5. Jika pekerja mendapat penghasilan di bawah Rp 3,5 juta per bulan.

Itulah jadwal dan syarat penerima bantuan BLT BBM yang akan cair September dan Desember dengan total bantuan sebesar Rp 600 ribu per penerima.***


Editor: Miradin Syahbana Rizky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x