Point of View Atdikbudristek KBRI Singapura IGAK Satrya Wibawa: 'PMI Kalian Garda Terdepan'Pahlawan Devisa'

- 5 Oktober 2022, 07:01 WIB
IGAK Satrya Wibawa, Ph.D ( Atase Pendidikan dan Kebudayaan KBRI Singapura) berfoto bersama staff Pokjar Singapura dan para PMI MABA S1 Universitas Terbukai
IGAK Satrya Wibawa, Ph.D ( Atase Pendidikan dan Kebudayaan KBRI Singapura) berfoto bersama staff Pokjar Singapura dan para PMI MABA S1 Universitas Terbukai //Dok. Kolase foto Pokjar Singapura

"Mungkin kedepannya kita akan coba untuk bekerjasama dengan media-media besar untuk lebih banyak mengangkat cerita positif tentang Pekerja Migran Indonesia."

" Kita juga bisa mencoba melakukan penyuluhan literasi untukmasyarakat Indonesia di dalam dan di luar negeri agar menyaring berita-berita miring yang ada di media." 

"Ayo patuhi aturan dan hukum pemerintah Singapura selama bekerja di sini." Ini juga merupakan andil besar dalam menjaga nama baik bangsa Indonesia."

-IGAK Satrya Wibawa, Ph.D

Baca Juga: Update Kasus KDRT Lesti Kejora! Polisi Lakukan Olah TKP di Kediaman Lesti dan Rizky Billar

Universitas terbuka.
Universitas terbuka.

"If you want to go fast, go alone, If you want to go far, go together." (John Wooden)

Pandangan IGAK Satrya Wibawa, Ph.D, memilih Universitas Terbuka (UT) untuk melanjutkan pendidikan :

"UT saat ini naik daun, apalagi sejak pandemik Covid -19, UT kini jadi contoh Online Learning. Universitas lain sekarang belajar dari UT bagaimana mengelola mahasiswa jarak jauh dan menyediakan pelayaanan belajar jarak jauh yang baik. UT sudah terdepan dalam hal ini. Bahkan Universitas dunia sekelas Harvard kini juga ikut menyediakan online learning. Sistem pendidikan ini sangat luar biasa karena long distance education mengajarkan kemandirian dan time management."

  1. -IGAK Satrya Wibawa, Ph.D

Baca Juga: 10 Link Twibbon Hari Guru Sedunia 5 Oktober 2022, Pentingnya Peran Guru Dalam Kemajuan Bangsa

Halaman:

Editor: Siti Mujiati

Sumber: Liputan ekslusif BERITA KBB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x