Lebih Dahsyat Dari Aceh, Gempa dan Tsunami Diperdiksi Ilmuan Akan Terjang Kota Padang

- 16 November 2020, 15:09 WIB
ILUSTRASI gempa berpotensi tsunami.
ILUSTRASI gempa berpotensi tsunami. /DOK. ANTARA

 

BERITA KBB - Mendengar kata Bencana, merupakan momok yang sangat menakutkan bagi masyarakat Indonesia. Khususnya di daerah-daerah yang terbilang rawan.

Kali ini, kata tersebut kembali keluar di daerah Sumatera Barat (Sumbar) dan kembali menjadi sosok yang membuat ketakutan bagi warga Sumbat.

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Sumatera Barat, memberikan informasi mengejutkan, bahwa ada prediksi terjadinya bencana Gempa yang sangat dasyat.

Baca Juga: Selalu Membuat Kebijakan yang Kontroversi, Kepuasan Terhadap Jokowi Menurun, Ini Penyebabnya

Baca Juga: Mengenal Rebana Metropolitan, Masa Depan Ekonomi Jawa Barat

Gempa yang di laporkan oleh BPBD adalah gempa besar dengan kekuatan Magnitudo 8,9. Dari laporan tersebut, ada indikasi lain yang akan menerjang secara bersamaan.

Dengan adanya gempa dasyat tersebut, dapat memicu gelombang Tsunami raksasa dengan ketinggian 10 meter dan sepanjang 5 Kilometer.

Dari laporan yang menyebut akan terjadi gempa bumi dan tsunami raksasa itu, di indikasikan akan menyapu habis Kota Padang.

Baca Juga: Bikin Andien Meleleh, Shandy Raih Empat Standing Ovation pada Top 20 Grup 3 Pop Academy Indosiar

Baca Juga: Masih Sendiri di Usia 30-an? Tenang, Ini 8 Keistimewaan yang Kamu Miliki

Namun begitu, keluarnya informasi tersebut bukan untuk membuat masyarakat panik. Tetapi untuk membuat masyarakat waspada, jika hal itu terjadi tiba-tiba.

Hal itu disampaikan langsung oleh Kepala Bidang Pencegahab dan Kesiapsiagaan PK BPBD Sumbar, Syahrazad Jamil pada Jumat 13 November 2020.

Menurutnya jika terjadi  patahan megathrust Mentawai yang mengakibatkan gempa bumi dengan kekuatan 8,9 magnitudo, maka akan disusul langsung oleh tsunami.

Baca Juga: Sule dan Nathalie Holscher Sah Jadi Pasutri, Ini 3 Komitmen Mereka Setelah Menikah

Baca Juga: Selalu Membuat Kebijakan yang Kontroversi, Kepuasan Terhadap Jokowi Menurun, Ini Penyebabnya

"20 sampai 30 menit kemudian disusul gelombang tsunami di Kota Padang setinggi enam hingga 10 meter dengan jarak dua hingga lima kilometer," katanya.

Ia mengungkapkan jika bencana alam itu terjadi diprediksi akan berdampak kepada 1,3 juta penduduk yang ada di kota Padang.

Dengan skenario yang terburuk jika bencana itu terjadi, diperkirakan 39.321 jiwa meninggal dunia, 52.367 hilang, 103.225 mengalami luka-luka.

Baca Juga: Waduh! 48 Tahanan Mabes Polri Positif COvid-19

Baca Juga: Ikatan Cinta RCTI Jadi Nomor Satu, Arya Saloka Ingatkan Ini Kepada Semua Kru dan Pemain

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Padang Panjang, Sumbar mencatat telah terjadi 17 kali kejadian gempa bumi di wilayah Sumbar pada 16 hingga 22 Oktober 2020.***

Editor: Miradin Syahbana Rizky

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x