Klasemen Akhir Babak Penyisihan VNL 2022 Tim Putri dan Daftar 8 Tim Yang Lolos Ke Final Round

5 Juli 2022, 12:12 WIB
Brazil menutup pekan ketiga Volleyball Nations League 2022 dengan menyapu bersih kemenangan, usai di laga terakhir menundukkan Thailand 3-1. /volleyballworld.com
 

 

BERITA KBB - Pertandingan Volleyball Nations League (VNL) 2022 Tim Putri pekan ketiga telah berakhir pada 4 Juli 2022.

Pertandingan yang berlangsung mulai 28 Juni sampai 4 Juli tersebut membuat banyak perubahan di papan klasemen Volleyball Nations League (VNL) 2022.

Berikut ini klasemen akhir babak penyisihan VNL 2022 Women’s Team atau Tim Putri dan 8 tim yang lolos ke final round:

Baca Juga: Berikut Harga Tiket Nonton Piala AFF 2022, Timnas Indonesia U-19 VS Thailand

Klasemen VNL Tim Putri dilansir dari Instagram @volleyballworld dan @volleyballnationsleague


  1. Amerika Serikat (32 Poin)

  2. Brazil (29 Poin)

  3. Italia (29 Poin)

  4. China (26 Poin)

  5. Jepang (25 Poin)

  6. Serbia (23 Poin)

  7. Turkiye (23 Poin)

  8. Thailand (15 Poin)

  9. Rep. Domikia (14 Poin)

  10. Jerman (14 Poin)

  11. Belanda ( 14 Poin)

  12. Kanada (12 Poin)

  13. Polandia (12 Poin)

  14. Bulgaria (12 Poin)

  15. Belgia (8 Poin)

  16. Korea Selatan (0 Poin)

Baca Juga: Timnas U19 Brunei vs Timnas U19 Indonesia 0-9 di Piala AFF U19 2022: Serangan Garuda Nusantara Tak Terbendung

Delapan tim yang melaju ke final dilansir dari Instagram @volleyballworld dan @volleyballnationsleague adalah tim berikut ini:


Amerika Serikat

Brazil

Italia

China

Jepang

Serbia

Turkiye

Thailand


Demikian klasemen akhir babak penyisihan pekan ketiga VNL 2022 tim putri dan delapan tim yang melaju ke final round.


Laga final Volleyball Nations League 2022 akan berlangsung pada 13-17 Juli di Ankara, Turkiye.


Pertandingan final juga dapat disaksikan melalui siaran TV O Channel dan live streaming di Vidio.***

Editor: Siti Mujiati

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Terkini

Terpopuler