Profil dan Biodata Lengkap Windy Cantika Atlet Penyumbang Medali Perdana Indonesia di Olimpiade Tokyo 2020

- 24 Juli 2021, 15:58 WIB
Profil dan biodata lengkap  Windy Cantika Aisah, Atlet Angkat Besi Raih Medali Pertama Indonesia di Olimpiade Tokyo 2021, ada agama, umur, dan Instagram
Profil dan biodata lengkap Windy Cantika Aisah, Atlet Angkat Besi Raih Medali Pertama Indonesia di Olimpiade Tokyo 2021, ada agama, umur, dan Instagram /Tangkapan layar Instagram/@noc.indonesia//

Baca Juga: Profil dan Biodata Lengkap Lukman Sardi yang Keluhkan Listrik Rumah akan Diputus, Ada Karir, Umur, Instagram

Baca Juga: Sinopsis Love Story The Series Sabtu 24 Juli 2021: Maudy Ditemukan, Renaldi Minta Ken Tandatangani Surat Cerai

Siti Aisah pernah menyabet medali perunggu di Kejuaraan Dunia Angkat Besi pada tahun 1988.

Bakat tersebut menurun pada sang anak, Windy Cantika yang juga memiliki sederet prestasi cemerlang di usianya yang masih terbilang muda.

Windy Cantika mulai terjun ke dunia angkat besi dari dirinya duduk di kelas 2 Sekolah Dasar. Sang ibunda sendiri yang menjadi pelatihnya.

Berikut biodata dan profil lengkap Windy Cantika yang telah mengharumkan nama bangsa:

Baca Juga: Tantowi Yahya Bongkar Masyarakat Selandia Baru Suka Makanan Indonesia Ini Hingga 45 Juta Bungkus

Nama Lengkap: Windy Cantika Aisah

Nama Panggilan: Cantika

Tempat, Tanggal Lahir: Bandung, 11 Juni 2002

Halaman:

Editor: Asep Budiman

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah