Berapa Gaji Shin Tae Yong Pelatih Timnas Indonesia di Piala AFF 2020? Kabarnya Paling Tinggi di Asia Tenggara

- 26 Desember 2021, 12:15 WIB
Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae Young.
Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae Young. /Instagram.com/@pssi



BERITA KBB-Dalam artikel ini terdapat informasi gaji Shin Tae Yong pelatih Timnas Indonesia di Piala AFF 2020 paling tinggi di Asia Tenggara.

Keberhasilan Timnas Indonesia melaju hingga ke babak final Piala AFF 2020 tentunya tidak terlepas dari peran pelatih Shin Tae Yong.

Media Vitenam, Danviet media pada Desember 2020 merilis daftar gaji pelatih top di Asia Tenggara dan salah satunya adalah pelatih Timnas Indonesia Shin Tae Yong.

Baca Juga: Pelajaran yang Bisa Diambil Orang Tua dari Drakor It's Okay Not to Be Okay

Baca Juga: Profil Tatsuma Yoshida Pelatih Timnas Singapura di Piala AFF 2020 Lengkap Umur, Asal, dan Akun IG

Disebutkan bahwa gaji Shin Tae Yong Pelatih Timnas Indonesia di Piala AFF 2020 ini adalah paling tinggi di Asia Tenggara.

Shin Tae Yong pelatih Timnas Indonesia diketahui mendapatkan gaji 1 juta USD atau sekitar Rp14,2 miliar dalam satu tahunnya.

Jadi, dalam setiap bulannya Shin Tae Yong pelatih Timnas Indonesia mendapatkan pendapatan berada di kisaran Rp1 Miliar.

Baca Juga: 21 Wisata Gratis di Bandung, dari Taman, Masjid, Hingga Jalan

Baca Juga: 4 Manfaat Humidifier untuk Kulit, Salah Satunya Dapat Mencegah Infeksi Bakteri Dan Virus

Maka tak heran apabila gaji Shin Tae Yong
Pelatih Timnas Indonesia ini paling tinggi di Asia Tenggara.

Diketahui Shin Tae Yong adalah pelatih yang mempunyai segudang pengalaman dalam menangani berbagai level kepelatihan mulai dari U-18, 23 hingga senior.

Shin Tae Yong juga dikenal sebagai pelatih yang sangat disiplin dalam membina tim sepakbola.

Demikanlah kabar informasi gaji Shin Tae Yong pelatih Timnas Indonesia di Piala AFF 2020 paling tinggi di Asia Tengggara.***

Editor: Siti Mujiati

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x