Jadwal Timnas Indonesia U-19 vs Vietnan di Piala AFF U-19 2022, Sabtu 2 Juli 2022 Pukul 20.00 WIB

- 28 Juni 2022, 11:55 WIB
Skuad Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2022./foto:instagram@timnas
Skuad Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2022./foto:instagram@timnas /

Setelah itu, terakhir Timnas Indonesia U-19 jumpa Myanmar, Minggu 10 Juli 2022.

Timnas Indonesia U-19 kini sudah berada di Bekasi setelah mengakhiri Pemusatan Latihan (TC) di Jakarta dengan beruji coba melawan Persija Jakarta, Jumat 24 Juni 2022.

Pada Piala AFF U-19 2022 hanya juara grup dan runner dari masing-masing Grup A dan Grup B yang akan melaju ke babak semifinal.

Grup A berisikan enam tim, sementara Grup B hanya lima tim.

Piala AFF U-19 2022 tadinya menggunakan kategori U-18.

Pada Piala AFF U-18 2019, Timnas Indonesia mengakhiri turnamen di peringkat ketiga setelah mengalahkan Myanmar 5-0 pada laga perebutan tiga besar.

Piala AFF U-19 2022 ini menjadi serangkaian ajang persiapan Indonesia menuju Piala Dunia U-20 2023.

Tim pilihan Shin Tae-yong saat ini dibentuk dengan tujuan bisa bertahan sampai Piala Dunia U-20 2023.

Shin Tae-yong menargetkan Indonesia bisa menjadi juara Piala AFF U-19 2022.

Kendati PSSI tidak membebani gelar kepada Timnas Indonesia U-19.

Halaman:

Editor: Syamsul Maarif


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x