Kenali Penyebab Miss V Keluarkan Aroma Bau, Jangan Diabaikan!

- 22 Juli 2022, 17:48 WIB
Ilustrasi bentuk Miss V
Ilustrasi bentuk Miss V /Unsplash / Dainis Graveris/


BERITA KBB- Tak hanya becek alias keputihan. Rasa percaya diri para wanita akan berkurang, saat miss V mengeluarkan bau tidak sedap yang cukup menyengat.

Kondisi bau dari miss V bisa menyebabkan rasa tidak nyaman bagi suami saat ingin bercinta. Sebab, dengan bau yang menyengat, bisa menyebabkan suami risih.

Oleh karena itu, perlu diketahui apa saja yang menyebabkan miss V mengeluarkan aroma bau tidak sedap agar dapat segera di atasi.

Baca Juga: TEGAS! Kominfo Pastikan Blokir LinkedIn, Paypal Hingga Dota Jika Dalam 5 Hari Tak Segera Daftar PSE

Melansir dari instagram @trovinherbal, ternyata inilah penyebab miss V bau, di antaranya:

1. Keringat
Mengonsumsi makanan manis tidak akan merubah aroma keringat. Sedangkan, apabila mengonsumsi bawang putih dan  kubis terlalu banyak, akan menyebabkan bau keringat.

2. Saat menstruasi
Ketika datang bulan alias menstruasi, aroma miss V akan mengeluarkan bau tidak sedap.

Baca Juga: Ridwan Kamil Mengutuk Keras Kepada Pelaku Perundungan Bocah SD Di Tasikmalaya Yang Dipaksa Setubuhi Kucing

3. Mengalami infeksi
Perubahan aroma miss V yang mengeluarkan bau ternyata dipengaruhi oleh infeksi karena bakteri chlamydia dan trichomonas.

4. Ganti Sabun
Ternyata sabun mempengaruhi aroma miss V. Bagi orang yang menggunakan sabun atau detergen sama maka aroma miss V tidak akan berubah.

5. Air Mani
Air mani nyatanya dapat mempengaruhi pH miss V sehingga aroma vagina akan berubah.

Baca Juga: Polda Metro Jaya Lakukan Pemeriksaan, Roy Suryo Resmi Dijadikan Tersangka Kasus Meme Stupa Mirip Jokowi

Demikian informasi mengenai penyebab miss V keluarkan aroma bau tidak sedap. Para wanita jangan sampai mengabaikan kondisi ini.***
 

Editor: Miradin Syahbana Rizky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x