Unggah Video Tak Biasa, Ada yang Curiga ke Juara 3 Masterchef Indonesia Season 8: Kayaknya Bukan Lord Adi

- 13 Oktober 2021, 09:29 WIB
Lord Adi MasterChef Indonesia Season 8 dicurigai karena unggahan video di Instagram.
Lord Adi MasterChef Indonesia Season 8 dicurigai karena unggahan video di Instagram. /Instagram/@adi.mci8/

Cara masak Unti

  1. Pertama potong gula merah
  2. Lalu dimasukkan ke pan, tambahkan air agar cair
  3. Setelah itu tambahkan daun pandan agar lebih wangi
  4. Aduk merata selama 3 menit
  5. Setelah cair masukkan kelapa parut dan aduk hingga matang

Baca Juga: Pesona Adam Rosyadi yang Menjadi Pacar Baru Agnez Mo, Salah Satunya Pernah Menjadi Juara Jakarta Fashion Week

Cara membuat adonan kulit ketayap

  1. Masukkan tepung beras Rose Brand
  2. Lalu masukkan telor
  3. Air santan
  4. Air perasan daun pandan
  5. Gula pasir
  6. Garam secukupnya
  7. Aduk hingga rata

Setelah itu panaskan pan, tuang adonan ke pan dan ratakan adonan hingga merata.

Tunggu sekitar 30 detik hingga kulit ketayapnya matang, lalu angkat dan poles selai blueberry, lalu masukkan unti, setelah itu digulung dengan rapi.

Dan kue ketayap siap untuk diplating dan dinikmati.

Kalau udah ada yang bikin, coba tag @adi.mci8 dan @rosekuliner ya. Sekarang yaaa gue tunggu.

Baca Juga: Pantas Saja Agnez Mo Mau Pacari Adam Rosyadi, Terbongkar Alasan Sesungguhnya Ternyata karena Hal Ini

Hal yang menarik dan menyita perhatian adalah, Lord Adi jarang membagikan resep masakan di Instagram.

Netizen Curiga

Halaman:

Editor: Syamsul Maarif


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah