Minyak Goreng Jadi Bahan Bakar Pesawat? Warganet: Saingan Ibu-ibu nih...

- 8 April 2022, 15:09 WIB
Pesawat Airbus A380 yang menggunakan minyak goreng sebagai bahan bakar
Pesawat Airbus A380 yang menggunakan minyak goreng sebagai bahan bakar /popular mechanics

 

BERITA KBB - Pesawat Airbus A380 berhasil terbang selama 3 jam berkat bahan bakar yang digunakannya yaitu minyak goreng.

Pesawat ini melakukan penerbangan dari Bandara Blagnac, Touluse, Prancis.

Menurut informasi, pihak pengelola Airbus A380 ini menjelaskan bahwa bahan bakar yang digunakan adalah campuran minyak goreng dan limbah lemak yang disebut bahan bakar udara berkelanjutan (SAF).

Baca Juga: Manfaatkan Kecanggihan EdTech, Program English Live LingoAce Tingkatkan Penguasaan Bahasa Inggris

Baca Juga: Jail Lagi! Thoriq Lakukan Ini ke Fuji, Warganet Beri Komentar

Penggunaan bahan bakar tersebut diklaim dapat mengurangi emisi karbon antara 53 sampai 71%.

Hal tersebut, berbeda dengan kondisi minyak di Indonesia yang harus distabilkan lagi terutama harga yang mahal.

Bahkan bantuan minyak goreng yang sudah berlangsung harus disalurkan secara merata pada semua kalangan masyarakat.

Halaman:

Editor: Miradin Syahbana Rizky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah