Jaga Ketahanan Pangan Selama Pandemi, 50 Petani Madiun Kelola Lumbung Pangan

- 2 Desember 2021, 04:45 WIB
Salah seorang petani pengelola lumbung oangan di Madiun, Selasa, 30 November 2021.
Salah seorang petani pengelola lumbung oangan di Madiun, Selasa, 30 November 2021. /RZ/

Kepala Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kota Madiun yang turut hadir dalam acara panen raya mengungkapkan apresiasinya atas program Wakaf Lumbung Pangan yang digulirkan Rumah Zakat.

Baca Juga: Nasib Lord Adi Berubah 180 Derajat, Dulu jadi Petani Cabai Sekarang jadi Sosok Fenomenal karena Lakukan Ini

“Kami dari pemerintah kota Madiun sangat mengapresiasi program Rumah Zakat. Wakaf Lumbung Pangan ini sejalan dengan salah satu focus program pemerintah yaitu ketahanan pangan,” ungkap Muntoro.

Muntoro pun menyampaikan bahwa pemerintah Madiun siap untuk berkolaborasi dalam program Wakaf Lumbung Pangan.

“Di kondisi saat ini, dimana kondisi alam yang sering tidak menentu ditambah pandemi yang belum usai, kita harus bergandengan tangan bersama untuk memastikan ketahanan pangan masyarakat terjaga. Pemerintan Kota Madiun siap untuk berkolaborasi menyukseskan program ini,” pungkasnya.***

 

Halaman:

Editor: Ade Bayu Indra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah