Terjadinya Banjir Kawasan Semarang Utara Pada Senin 23 Mei 2022 Yang di Akibatkan Oleh Tanggul Jebol

- 24 Mei 2022, 14:20 WIB
Warga menuntun sepeda motor di tengah terjangan banjir rob di Pelabuhan Tanjung Mas Semarang.
Warga menuntun sepeda motor di tengah terjangan banjir rob di Pelabuhan Tanjung Mas Semarang. /Antara

Nama Penulis : Gusti Intan Wijaya

 

BERITA KBB - Pada senin 23 Mei 2022 telah terjadi banjir di kawasan Semarang Utara yang terdampak banjir.

Tingginya banjir di Semarang Utara sudah terjadi sejak pukul 12.30 Pada Senin 23 Mei 2022. Bahkan tingginya banjir di Semarang Utara sampai membanjiri Jalan Pantura.

Kemudian di daerah Pelabuhan Tanjung Emas dan Kawasan Tambak Lorok yang terjadi banjir tinggi juga diketahui sangat menghambat aktivitas warga.

Baca Juga: Daftar Rating Sinetron Terbaik Indonesia Selasa, 24 Mei 2022

Baca Juga: Totalitas! Ini Profil dan Biodata Christian Bale pemeran Gorr the God Butcher di Film Thor: Love and Thunder

Banjir yang terjadi di Semarang Utara menenggelamkan banyak motor bahkan beberapa warga terpaksa mendorong motor karena tenggelam akibat banjir dan lalu lintas juga tersendat.

Buruh pabrik yang sebetulnya belum berada di jam pulang pun harus lebih dahulu meninggalkan pekerjaan mereka.

Halaman:

Editor: Miradin Syahbana Rizky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x