INI Syarat dan Harga Tiket Nonton Final Piala AFF 2020 Indonesia vs Thailand di National Stadium Singapura

- 28 Desember 2021, 06:48 WIB
/

BERITA KBB - Timnas Indonesia dan Thailand masing-masing telah mengamankan satu tempa di final Piala  AFF 2020.

Sebelumnya Indonesia berhasil menundukkan tuan rumah Singapura dengan skor 4-2, sedangkan Thailand mengalahkan juara bertahan Vietnam.

Sama-sama menyingkirkan lawannya, maka Indonesia dan Thailand akan saling berhadapan di final Piala AFF 2020.

Baca Juga: ARDES Goenawan Presenter Tv yang Remehkan dan Doakan Timnas Indonesia Tak Juara Piala AFF 2020 Minta Maaf

Baca Juga: Inikah Kisah Cinta Rismahani dan Witan Sulaeman Pemain Timnas Indonesia di Piala AFF 2020

Baca Juga: Lolos ke Final Piala AFF 2020, Juragan 99 Apresiasi Timnas Indonesia dengan Berikan Hadiah 500 Juta Rupiah

Pada semifinal leg kedua Piala AFF 2020, Indonesia berhasil menang secara dramatis.

Pertandingan yang dihujani tiga kartu merah itu, membuat tensi permainan lebih panas dan menegangkan.

Pasalnya Singapura yang bermain dengan sembilan orang berhasil unggul 2-1 di 15 menit terakhir babak kedua.

Baca Juga: PROFIL Ardes Goenawan, Presenter TV yang Remehkan Indonesia Tak Juara Piala AFF 2020, Ada Usia dan Instagramt

Baca Juga: Profil Ardes Goenawan Diduga Nyinyir Timnas Indonesia, Doakan Indonesia Tak Juara di Final Piala AFF 2020

Baca Juga: Habis Tegang, Ridwan Kamil Traktir Warga Aceh Usai Nobar Piala AFF 2020

Beruntung timnas Indonesia berhasil membalikkan keadaan menjadi 4-2 di babak extra time.

Sementara itu, Thailand berhasil menahan imbang Vietnam dengan skor kacamata.

Thailand dipastikan lolos karena pada leg pertama semifinal Piala AFF 2020 mampu menundukkan Vietnam dengan skor 2-0.

Baca Juga: DOAKAN Indonesia Tak Juara di Final Piala AFF 2020, Instagram Presenter Ardes Goenawan Diserang Netizen

Baca Juga: INI Sosok Pacar dan Biodata Saifullah Akbar Pemain Timnas Singapura di Piala AFF 2020, Umur, Posisi, IG

Baca Juga: Berapa Gaji Shin Tae Yong Pelatih Timnas Indonesia di Piala AFF 2020? Kabarnya Paling Tinggi di Asia Tenggara

Pertandingan final Piala AFF 2020 akan digelar sebanyak dua leg di tempat dan stadion yang sama yakni di National Stadium Singapura.

Karena Piala AFF 2020 digelar secara terpusat, maka sistem gol tandang dihapus atau ditiadakan.

Adapun jika ingin menyaksikan langsung pertandingan final Piala AFF 2020 antara Indonesia vs Thailand maka penonton harus membeli tiket dan memenuhi persyaratan terlebih dahulu.

Halaman:

Editor: Ade Bayu Indra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x