Meluncur! Motor Honda CB 250R Punya Spesifikasi Mencengangkan, Tampilan Siap Saingi Lawan

- 6 September 2022, 19:45 WIB
New Honda CB 250 R 2023
New Honda CB 250 R 2023 /Youtube @Ryan Jipi/


BERITA KBB- Honda CB 250R siap meluncur dengan spesifikasi motor yang canggih dan mencengangkan.

Mengusung body elegant dan sporty, semakin tak sabar lagi bagi para pecinta motor untuk memilikinya.

Banyak yang penasaran mengenai kecanggihan motor ini karena di klaim mampu menyaingi motor lawan. Semakin gagah motor yang digunakan, tentu membuat pengendara terkesan gaya dan berani.

Apalagi untuk kebutuhan kerja atau sekadar hobi menjajal medan jalan, tentu memerlukan motor yang high quality baik mesin juga body motor.

Baca Juga: Sekda Kota Bandung Optimis MCP KPK Capai 80 Persen Lebih

Dengan demikian, Honda CB 250R ini bisa jadi pilihan yang tepat sebagai rekomendasi motor gagah nan sporty. Dengan spesifikasi yang wajib diacungi jempol yang dikeluarkan perusahaan Honda.

Untuk lebih lengkapnya, berikut spesifikasi lengkap Honda CB 250R.

1. Body di desain elegant, gagah dan sporty.

2. Dilengkapi headline LED berbentuk bulat.

3. Mengusung konsep klasik modern

4. Panel instrumen LCD berbentuk kotak dan full digital.

Baca Juga: Setelah BBM Naik! Segini Harganya Untuk Isi Full Tank Yamaha Nmax Dan Honda PCX!

5. Menggunakan mesin 249cc, 1 silinder, 4 katup DOHC dan juga berpendingin cairan.

6. Mesin bertenaga 27 PS pada 9500 RPM dan torsi maksimal mencapai 23 NM pada 7750 RPM

7. Dilengkapi rem cakram depan ABS, bagian suspensi depan model upsidedown terbaru.

8. Bagian belakang motor Honda CB250 R menggunakan suspensi monoshock.

9. Tersedia dalam tiga warna, dan segera masuk ke pasar Indonesia.

Baca Juga: Profil dan Biodata Miradz Dahlan, Pemain FTV Cewek Bucin Dapat Gift Cinta

Demikian informasi mengenai spesifikasi motor Honda CB250 R siap masuk tanah air, dan siap menjajal medan jalan. Sementara untuk harga diperkirakan mencapai angka Rp 50 juta. ***
 

Editor: Miradin Syahbana Rizky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah