6 Fakta Lord Adi MasterChef Indonesia Season 8, Tinggal di Malaysia 30 Tahun hingga Buat Chef Arnold Menangis

- 17 Agustus 2021, 19:07 WIB
Lord Adi MasterChef Indonesia Season 8.
Lord Adi MasterChef Indonesia Season 8. /Instgaram/@adi.mci8/

Bahkan julukan 'Lord' pada Lord Adi juga disematkan lantaran kesombongan yang diperlihatkan di acara memasak tersebut.

Bryan yang baru saja tersingkir di MasterChef Indonesia Season 8 juga menyebut bahwa Lord Adi sombong.

Hal ini bermula ketika Chef Arnold menanyakan soal kondisi Lord Adi sebelum memasak di episode sebelumnya.

Baca Juga: Kilas Balik Lord Adi dan Nelli Sovia Perjalanan dari Malaysia Hingga Ikut MasterChef Indonesia Season 8

Lord Adi justru mengatakan bahwa dia sudah tidak sabar untuk menuju Top 4 MasterChef Indonesia Season 8.

Hal inilah yang kemudian membuat Bryan bereaksi dan menyebut bahwa Lord Adi sombong amat.***

Halaman:

Editor: Syamsul Maarif

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah