Siap-siap! Beli Minyak Goreng Curah Harus Pakai Nik Dan PeduliLindungi

- 24 Juni 2022, 16:28 WIB
   Aplikasi Peduli Lindungi untuk membeli minyak/ instagram @mnctvnews
  Aplikasi Peduli Lindungi untuk membeli minyak/ instagram @mnctvnews /

Penggunaan Peduli Lindungi berfungsi untuk menjadi alat pemantau dan pengawasan di lapangan.

Guna memitigasi adanya penyelewengan di berbagai tempat yang dapat menyebabkan terjadinya kelangkaan dan kenaikan harga minyak goring.

Luhut ingin memastikan distribusi tersebut bisa berjalan sampai level bawah dan jangan sampai ada daerah yang tidak mendapatkan minyak goreng

Baca Juga: Dehidrasi dan Kelelahan Jadi Penyebab Hipertensi, Begini Saran Kemenkes Untuk Jemaah Haji

"Saya ingin nantinya distribusi bisa dipastikan berjalan hingga lever terbawah. jangan sampai ada daerah yang tidak mendapatkan minyak goreng curah rakyat di bawah kebutuhannya, tapi ini semua masih akan membutuhkan waktu," ucap Luhut.

mulai hari Senin, 27 Juni 2022 masyarakat sudah bisa mengakses segala informasi tentang penjualan dan pembelian minyak goreng curah lewat akun Inatagram @minyakita.id atau juga bisa mengunjungi website minyakita.

Demikian informasi pemerintah akan mulai mensosialisasi penggunaan PeduliLindungi dan NIK untuk pembelian minyak goring curah.***

Halaman:

Editor: Miradin Syahbana Rizky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah