Gempa Vulkanik Meningkat, Status Gunung Dinaikan Jadi Waspada atau Level Dua

- 17 April 2022, 05:08 WIB
Pusat Vulkanologi, Mitigasi dan Bencana Geologi (PVMBG), Kementerian ESDM mengingatkan masyarakat dan wisatawan tidak mendekati area Gunung Ruang, Kabupaten Kepulauan Sitaro, Sulut, setelah statusnya dinaikkan menjadi waspada. ANTARA/HO-PVMBG/
Pusat Vulkanologi, Mitigasi dan Bencana Geologi (PVMBG), Kementerian ESDM mengingatkan masyarakat dan wisatawan tidak mendekati area Gunung Ruang, Kabupaten Kepulauan Sitaro, Sulut, setelah statusnya dinaikkan menjadi waspada. ANTARA/HO-PVMBG/ /

Menurutnya, Pemerintah Kabupaten Siau Tagulandang Biaro telah berkoordinasi dengan PVMBG atau melalui Pos Pengamatan Gunung Api Ruang yang berada di Desa Tulusan.

Masyarakat setempat atau sekitar Gunung Ruang, diharapkan untuk tetap tenang serta tidak terpancing isu letusan dan selalu mengikuti arahan pemerintah daerah. ***

 

Halaman:

Editor: Siti Mujiati

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah